Dramatis! Inter Milan Lolos ke Final Liga Champions 2024/2025 Usai Gebuk Barcelona 4-3

Dramatis! Inter Milan Lolos ke Final Liga Champions 2024/2025 Usai Gebuk Barcelona 4-3

Inter Milan Lolos ke Final Liga Champions usai Kalahkan Barcelona-Istimewa-

Rekor Impresif Inter di San Siro

BACA JUGA:DPRD Kalteng Dorong Raperda Petani dan Disabilitas, Tekankan Efisiensi APBD 2025

Kemenangan atas Barcelona ini memperpanjang rekor impresif Inter Milan di San Siro. Mereka kini tidak terkalahkan dalam 16 laga terakhir di kandang sendiri dalam ajang Liga Champions, dengan catatan 13 kemenangan dan 3 hasil imbang.

Lolosnya Inter Milan ke final Liga Champions 2024/2025 menjadi pencapaian besar bagi tim asuhan Simone Inzaghi. Terakhir kali mereka menembus final adalah pada musim 2022/2023, di mana mereka kalah dari Manchester City dengan skor tipis 0-1.

Apakah kali ini Inter Milan bisa mengakhiri penantian gelar juara Liga Champions? Kita tunggu aksi mereka di partai final nanti.

Sumber: